Materi: Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan UMKM Sesuai Peraturan Perpajakan dan Pelaporan Pajak Berbasis Elektronik (e-SPT) PPh Badan menggunakan e-Filing pada Website djponline.pajak.go.id Untuk UMKM
Unduh Materi Pelatihan dalam Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat
Program Studi D3 Komputerisasi Akuntansi bekerja sama dengan Pusat Pengembangan Pendamping Usaha Kecil dan Menengah (P3UKM) Jawa Barat mengadakan Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan UMKM Sesuai Peraturan Perpajakan dan Pelaporan Pajak Berbasis Elektronik (e-SPT) PPh Badan menggunakan e-Filing pada Website djponline.pajak.go.id Untuk UMKM
Hari/Tanggal | : | Selasa, 12 Desember 2017 |
Pukul | : | 08.00-14.00 |
Tempat | : | Laboratorium B1, Gedung Selaru (Fakultas Ilmu Terapan) Lt.2, Universitas Telkom |
Materi | : | 1. Perhitungan PPh Badan 2. PP 46 Tahun 2013 ttg Peredaran Bruto Tertentu 3. Aplikasi e-SPT PPh Badan 4. Fasilitas DJP Online 2016 5. Fungsi e-FIN |
Unduh Materi | : | Unduh |