lomba

Telkom University Kembali Menjadi Juara 1 Lomba Presentasi Akuntansi Berbahasa Inggris (LPABI) Akademi Akuntansi YKPN

Griselda Ayu Ratnadewati kembali mengukir prestasi dengan menjadi Juara 1 Lomba Presentasi Akuntansi Berbahasa Inggris (LPABI) yang diselenggarakan oleh Akademi Akuntansi YKPN. Tahun 2018 ini, posisi Juara 1 kembali lagi ke pangkuan D3 Komputerisasi Akuntansi Telkom University, setelah tahun 2017 yang lalu dimenangkan oleh Dian Firdayati. Sumber: http://www.aaykpn.ac.id/hotnews/read/89

DETAIL

D3KA Tel-U, Raih 2 Juara dalam Accounting Games 2018 di UKSW Salatiga

Accounting games 2018 adalah ajang kompetisi bidang akuntansi bagi mahasiswa Komputerisasi Akuntansi dan Sistem Informasi se-pulau Jawa. Kompetisi ini diselenggarakan oleh Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) Salatiga, merupakan kompetisi tahunan yang tahun ini jatuh pada 5 & 6 April 2018. Kali pertama mengikuti kompetisi ini, prodi D3 Komputerisasi Akuntansi, Telkom University, menurunkan 2 tim. Di […]

DETAIL

Satu Tim D3KA Lolos ke Babak Penyisihan 2 Kategori Pengembangan Perangkat Lunak GEMASTIK 10 2017

Pagelaran kompetisi nasional antar mahasiswa perguruan tinggi, GEMASTIK, telah rutin diselenggarakan sejak 2007. Gemastik merupakan program Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan (Belmawa) Kemristekdikti. Tahun ini 2017, GEMASTIK 10 diselenggarakan oleh universitas Indonesia (https://gemastik.ui.ac.id/). Tahun ini, prodi D3 Komputerisasi Akuntansi mengirimkan 16 tim dari 3 angkatan, yaitu 2014, 2015 dan 2016. Tim tersebut terbagi menjadi 3 kategori. […]

DETAIL
Apr
12

Pemilihan Duta Muda ASEAN-Indonesia 2017 Kementerian Luar Negeri RI

Kementerian Luar Negeri RI kembali menggelar Pemilihan Duta Muda ASEAN-Indonesia untuk tahun 2017. Pemilihan Duta Muda ASEAN-Indonesia (PDMAI) bertujuan untuk mencari sosok pemuda dan pemudi Indonesia yang yang memiliki wawasan mengenai ASEAN dan perkembangan kawasan, serta mampu mempromosikan dan mendekatkan ASEAN kepada masyarakat luas, khususnya generasi muda di tanah air. Jadiā€¦untuk kamu yang berusia antara […]

DETAIL

Bersiap Menjadi Mahasiswa Berprestasi Tingakat (MAWAPRES) Nasional

Persyaratan Umum 1. WNI 2. Mahasiswa aktif program Diploma maksimal semester VI. 3. Usia <= 22 tahun 4. IPK >= 3.00 Persyaratan Khusus 1. IP per Semester 2. Karya Tulis dalam bahasa Indonesia baku 3. Ringkasan karya tulis dalam bahasa Inggris 4. Video Presentasi oral dalam bahasa Inggris 5. Pencapaian prestasi yang diunggulkan Lihat Laman […]

DETAIL